Sejak pukul 07.00 Wita pelamar CPNS Sitaro sudah memadati kantor BKD untuk melihat pengumuman kelulusan. Hanya saja selengkapnya pelamar yang dinyatakan lulus hasil ditempel sekitar pukul 13.00 Wita. Pelak saja diantara pelamar banyak menggerutu dan bertanya-tanya ada apa dengan keterlambatan pengumuman tersebut.
“Ya, sejak pagi kami sudah berada di BKD menunggu apakah lulus atau tidak. Sayang, hingga siang belum juga ditempel hasil seleksi tulis tersebut,” ujar sejumlah pelamar SMK, akhir pekan lalu.
Pihak BKD akhirnya menempel pengumuman kelulusan sekitar pukul 01.00 Wita. Dan dari 680 formasi yang dibutuhkan hanya 528 yang terisi sedangkan 151 terbuang
percuma. “Kami tidak bisa berbuat apa-apa. Karena mayoritas formasi yang kosong adalah guru yakni 138 kuota 250 orang. Kesehatan kuota 100 yang melamar dan
diterima 84. Hanya tehnis yang nyaris terisi yakni 330 yang diterima 307 orang,” ujar Bupati Toni Supit SE MM melalui Kepala BKD, Dantje Palar SH.
Otomatis dalam proyeksi CPNS tahun depan formasi-formasi lowong tadi akan kembali diusulkan ke BKN. “Pokoknya kita akan berusaha formasi yang kosong seperti guru fisika, kimia, matematika dan lain-lain tahun depan sudah terisi,” papar Palar yang langsung berangkat ke Jakarta melaporkan hasil CPNS Sitaro.
Fantastisnya dari hasil ujian tulis di Sitaro, nilai tertinggi bukan diraih oleh sarjana, namun lulusan STM/SMK Mesin atas nama Richi Isak Karundeng dengan nilai 78,83. Dia mampu mengalahkan lulusan dari formasi andalan seperti dokter dan tehnik sipil.
sumber: http://beritamanado.com/2009/11/29/6-jam-tunggu-menunggu-pengumuman-cpns/
Monday, November 30, 2009
Blog Archive
-
▼
2009
(52)
-
▼
November
(41)
- KELENGKAPAN BERKAS CPNS PROVINSI SULAWESI UTARA
- Kisah Indah Peserta CPNS Yang Lulus
- Positif Narkoba, Langsung Dinyatakan Gugur
- Rekrutmen CPNS Minsel, Disoroti
- Ditengarai Berijazah Palsu, CPNS Lulus di Minut
- Polisi Usut Kasus Joki CPNS
- Nilai Tertinggi di Sitaro Diraih Peserta Berijazah...
- Ajaib, Anak Eks Pejabat Lulus di Dua Tempat
- Sebanyak 119 Pelamar Tidak Mengikuti Ujian di Talaud
- Panitia Rekrutmen CPNS Kota Manado Dikecam, Karena...
- Tidak Memenuhi Syarat Administratif, Lulus Ujian T...
- Umumkan Hasil Ujian Secara Transparan, BKD Bitung ...
- Pengumuman Hasil Ujian Tes CPNS Tahun 2009
- Isu Hasil CPNS Sudah Dikantongi, Ditengarai Ujian ...
- Pelamar CPNS Talaud Coba Titip Nama
- Ujian CPNS Kota Tomohon Diperketat
- BKD Minut Ajak Dewan dan Wartawan Jemput Soal
- Dewan Kota Manado Kawal Pelaksanaan Ujian CPNS
- Joki CPNS Diancam Penjara
- Tahapan Pemeriksaan dan Pengumuman Hasil Ujian CPNS
- Tomohon Siapkan Soal Ujian CPNS Sendiri
- Depdiknas Siapkan 7 Sekolah Menjadi Lokasi Tes CPNS
- Soal Ujian Tiba di Sitaro Hari Ini
- Soal Ujian CPNS Lama Marak Diperjualbelikan
- Lokasi Pelaksanaan Ujian CPNS Prov. SULUT
- Peserta Ujian Tertulis CPNS Kota Manado Wajib Bawa...
- Bupati Talaud Ancam Gugurkan CPNS Berijasah Palsu
- Calo Bergentayangan, Pemprov Akan Tindak Tegas
- BKD Tomohon Siapkan 4 Lokasi Ujian CPNS
- LSM Sayangkan Jika Tes CPNS Dilaksanakan di Gereja
- Tes CPNS di Talaud Akan Diadakan di Sekolah dan Ge...
- Pelamar Ganda di Bitung Dinyatakan Gugur
- BKD Minahasa Tenggara Siapkan Lokasi Tes Tertulis
- Rekrutmen CPNS Minut Bebas Titipan
- Menpan Isyaratkan Akan Batasi Penerimaan CPNS
- Pengambilan Nomor Ujian CPNS 2009 Telah Dimulai
- Banyak Kursi CPNS 2009 di Sitaro Kosong
- Batas Pengambilan Nomor Ujian Tes CPNS Kota Tomoho...
- Pengumuman CPNS Kota Manado Tahun 2009
- Download Contoh Soal CPNS
- Perngumuman CPNS Kab. Minahasa Selatan
-
▼
November
(41)