Kapan penerimaan CPNS di Kota Bitung dibuka akhirnya terjawab. Disampaikan Kepala Badan Kepegawaian Daerah dan Diklat (BKDD) Bitung Ferdinand Tangkudung SIP Msi, pembukaan CPNS pada Senin (15/11) pekan depan.
Tangkudung mengatakan penetapan jadwal pembukaan penerimaan CPNS ini, sesuai dengan petunjuk dari BKD Propinsi yang telah menjadwalkannya secara serantak di Sulut ini. “Di mana dalam jadwal tersebut pengumuman penerimaan tercantum dari tanggal 15-29 November, pe-nerimaan lamaran 18-2 Desember dan seleksi administrasi 18 November sampai 5 Desember,” ungkapnya.
Lebih lanjut, kata dia, setelah diseleksi pada 6 Desember nanti, dilakukan pengambilan kartu/tanda peserta ujian pada 6-9 Desember. Pengadaan soal ujian dan LJK distribusi pada 6-16 Desember dan pelaksanaan ujian tertulis tanggal 17 Desember. “Sementara untuk kelengkapan berkas bagi pelamar yang lulus 20 Desember 2010-10 Januari 2011. Dan usulan penetapan NIP ke BKN tanggal 10-20 Januari 2011,” tukasnya.
Dengan adanya pemberitaan ini, lanjut Tangkudung, dimintakan kepada seluruh warga yang berminat untuk melamar CPNS segera melengkapi segala administra-sinya terkait prasyarat akan teknis dari penerimaan CPNS ini.(nan)
Friday, November 12, 2010
Blog Archive
-
▼
2010
(167)
-
▼
November
(26)
- Pelamar di Pemprov SULUT Capai 2.164
- Soal Ujian CPNS 2010 Sementara Disusun
- LJK Akan Diperika Pemprov
- Pelamar di Tondano, Baru 10 Orang
- PT. Pos Indonesia Teliti Menerima Berkas
- Animo Warga SULUT Jadi PNS Sangat TInggi
- Pemerintah Jamin Penerimaan CPNS 2010 Murni
- Pengumuman CPNS Kota Tomohon 2010 Akan Ditempel Hi...
- Tahapan Seleksi CPNS 2010 Telah Dimulai
- Empat Provinsi Rawan Calo CPNS
- NIP Tidak Diproses Jika Penerimaan CPNS Bermasalah
- Rincian Kuota CPNS 2010
- BKDD Bitung Buka Seleksi CPNS 2010 Mulai Senin Depan
- Seleksi Penerimaan CPNS 2010 Dimulai 15 November
- BKDD Kotamobagu Gelar Seleksi CPNS Pekan Depan
- Hari Ini BKDD Mitra Jemput Formasi
- Pendaftaran CPNS 2010 Minahasa, Segera Dibuka
- Menpan Tidak Akan Tolerir Kecurangan Rekrutmen CPN...
- Tamatan SMA di Bolsel Kecewa, Tidak Diakomodir di ...
- Lulusan SMA di Minsel Kecewa, Menpan Tidak Akomodir
- Pengumuman CPNS Kota Tomohon 2010 Diperkirakan Jum...
- Lulusan SMA/SMK Harus Miliki Keterampilan
- Formasi SMA/SMK Minahasa Utara Hanya 25 Kursi
- Kuota Bertambah
- Tes Masuk Dilaksanakan Akhir Desember 2010
- Menpan Memperketat Tes CPNS 2010
-
▼
November
(26)